
Posted on: 29 Januari 2021
Di bawah ini ada daftar empat punggawa PSG yang terancam didepak Mauricio Pochettino yang ditunjuk sebagai pelatih utama di awal 2021 ini.
Empat Punggawa PSG Yang Terancam Didepak Mauricio Pochettino
1. Danilo Pereira
Keputusan Paris Saint-Germain yang mepermanenkan Danilo Pereira dari Porto memang cukup mengejutkan banyak pihak.
Pasalnya pemain yang punya posisi sebagai gelandang bertahan ini dirasa kurang layak untuk berada di dalam skuat utama.
Pemain asal Portugal ini memang sempat memulai musim dengan baik tetapi setelahnya badai cedera mulai mendera Pereira.
Sampai-sampai Pereira sempat menepi cukup lama sampai semusim penuh jadi tidak heran jika dirinya bakal dilepas klub.
2. Julian Draxler
Julian Draxler juga masuk ke dalam daftar empat punggawa PSG yang terancam didepak Mauricio Pochettino.
Gelandang serang berpaspor Jerman ini sejatinya bermain gemilang bersama Timnas Jerman namun kedatangan Pochettino membuat posisinya terancam terdepak.
Ini dikarenakan Pochettino berencana untuk mendatangkan pemain incarannya yang juga mantan anak asuhnya di Tottenham, Delle Alli.
Untuk memuluskan transfer Alli ke Stade de France, besar kemungkinan Draxler disebut-sebut bakal dilego.
3. Thilo Kehrer
Pemain lainnya yang terancam pergi menyusul kedatangan Pochettino adalah bek berusia 24 tahu, Thilo Kehre.
Bergabung pada 2018 lalu dari Schalke, Kehrer kerap tampil di musim pertamanya namun dirinya mulai terpinggirkan karena penurunan performa.
Dalam dua musim terakhir ini, dirinya hanya mencatatkan 12 penampilan di liga dan Kehrer juga kerap mengalami cedera.
Karena itu Paris Saint-Germain dipercaya siap melepas Kehrer karena kesulitan bersaing untuk mendapat tempat di skuat utama.
4. Presnel Kimpembe
Nama terakhir dari daftar empat punggawa PSG yang terancam didepak Mauricio Pochettino yaitu Presnel Kimpembe.
Pemain jebolan akademi Paris Saint-Germain ini meski kerap menjadi pembeda, namun kerap kali dibekap cedera.
Pochettino nampaknya tidak memasukkan nama Kimpembe sebagai pilihan utamanya dan lebih memilih Diailo yang sedang bermain bagus di lini belakang.
Itulah empat nama pemain PSG yang besar kemungkinan akan disingkirkan oleh Pochettino. Untuk info tips bojal hari ini klik di sini.
Tag: Danilo Pereira, Julian Draxler, Liga Prancis, Mauricio Pochettino, paris saint germain, Presnel Kimpembe, Thilo Kehrer